![]() |
![]() |
Manusia Pra Sejarah
Rangkuman
Dari berbagai definisi yang telah diutarakan dapat disimpulkan bahwa pengertian Sejarah adalah suatu ilmu yang mempelajari peristiwa masa lampau yang dipikirkan, dikatakan, dirasakan dan di alami oleh manusia yang nantinya akan menjadi pedoman bagi kehidupan di masa mendatang.
Terdapat ilmu bantu dalam meneliti zaman Pra Sejarah, ilmu tersebut adalah Paleontropologi, Paleontologi dan Geologi. Zaman Sejarah meninggalkan bukti berupa fosil yang dinamakan artefak.artefak adalah peninggalan alat-alat rumah tangga dan alat kehidupan lainnya yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari masyarakat pra sejarah.