![]() |
![]() |
Pengertian dan Sifat-sifat Bangun Segi Empat
Persegi
Sebuah persegi dapat menempati bingkainya dengan delapan cara.
Sifat-sifat Persegi
a. Keempat sisi sama panjang dan sisi yang berhadapan sejajar.
b. Kedua diagonalnya sama panjang
c. Kedua diagonalnya berpotongan dan membagi dua sama panjang
d. Kedua diagonalnya berpotongan membentuk sudut siku-siku
e. Sudut-sudutnya dibagi dua sama besar oleh diagonal-diagonalnya
Karena ada kesamaan sifat dengan persegi panjang, maka persegi didefinisikan sebagai persegi panjang yang keempat sisinya sama panjang
Link :