Uraian

 

Perhatikan pertidaksamaan linear satu variabel berikut ini:



Suatu pertidaksamaan dapat dinyatakan ke dalam pertidaksamaan yang ekuivalen dengan cara sebagai berikut.
a.  Menambah atau mengurangi kedua ruas dengan bilangan yang sama tanpa mengubah tanda
     ketidaksamaan.

b.  Mengalikan atau membagi kedua ruas dengan bilangan positif yang sama tanpa mengubah tanda
     ketidaksamaan.

c.  Mengalikan atau membagi kedua ruas dengan bilangan negative yang sama, tetapi tanda
     ketidaksamaan berubah, dimana

      

Supaya kalian tidak bingung, silahkan kalian coba simulasi berikut ini:




Kalau sebelumnya kalian sudah mempelajari penerapan pertidaksamaan linear satu variabel, maka sekarang kalian akan mempelajari cara penyelesaian soal yang berhubungan dengan pertidaksamaan linear satu variabel. Apakah caranya sama?

Coba kalian perhatikan contoh kasus berikut:



 penyelesaiannya:


       himpunan penyelesaiannya adalah {1,2,3,4,5,6,7,8,9}


Sekarang kalian coba simulasi berikut ini: