![]() |
![]() |
Persamaan dan Pertidaksamaan Linear Satu Variabel
Kompetensi
Kompetensi Dasar:
1. Menyelesaikan Persamaan Linear Satu Variabel
2. Menyelesaikan Pertidaksamaan Linear Satu Variabel
Indikator :
1. Menjelaskan pengertian Persamaan Linear Satu Variabel
2. Menentukan himpunan penyelesaian Persamaan Linear Satu Variabel
3. Menjelaskan pengertian Pertidaksamaan Linear Satu Variabel
4. Menentukan himpunan penyelesaian Pertidaksamaan Linear Satu Variabel